Deepfake Berkembang Sejak 90-an, Kamera Dimanipulasi dengan Digital
Jakarta – Deepfake dibuat menggunakan teknik deep learning dan generative adversarial networks (GANs). Teknologi ini bekerja menganalisis dan mempelajari data dalam jumlah besar. Hasil dari teknologi ini menciptakan rekayasa visual atau audio yang menyerupai peristiwa nyata, namun sebenarnya artifisial. Vice…
Telkomsel dan TikTok Kembangkan Telco Insight Collaboration
Jakarta – Telekomunikasi Selular (Telkomsel) dan TikTok menandatangani kerjasama guna mengembangkan Telco Verify dan Telco Insight Collaboration. Langkah ini guna menghadirkan pengalaman digital yang lebih aman dan nyaman bagi pengguna TikTok di Indonesia. Direktur Planning and Transformation PT Telkomsel, Wong…
Telkomsel dan Pegatron 5G Bekerjasama Terapkan 5G Smart Manufacturing
Jakarta – Telekomunikasi Selular (Telkomsel) bekerjasama dengan Pegatron 5G dalam Mobile World Congress (MWC) 2025 di Barcelona, Spanyol. Kerjasama ini dalam penerapan solusi 5G Smart Manufacturing yang akan mendukung transformasi digital industri, khususnya di sektor manufaktur di Indonesia. Pegatron 5G…
DRX Token Meluncur di Indodax, Masuk Resmi Aset Kripto
Jakarta – Produsen sportwear di Indonesia, DRX, merambah industri aset digital dengan merilis DRX Token di Jakarta pada Senin (3/3/2025) malam. “DRX Token hari ini resmi diluncurkan, kami selebrasikan sebuah milestone yang luar biasa, kami sudah mendapatkan izin resmi secara…
ETE Chronicle Buka Registrasi, Game Aksi 3D dengan Pertempuran Futuristik
Jakarta – Majamojo meluncurkan sebuah game aksi 3D dengan pertempuran futuristik di darat, laut, dan udara bernama E.T.E Chronicle. Game ini sedang membuka tahap pra-registrasi untuk para pemain di Indonesia dan Malaysia. Direktur Majamojo, Suryanda, mengatakan sekitar 42 juta pemain…
TikTok Shop by Tokopedia Perkuat Posisi di Industri E-Commerce, Hadirkan Pengalaman Belanja
Jakarta – Shop Tokopedia mengubah logonya menjadi TikTok Shop by Tokopedia sebagai bagian dari langkah strategis dalam memperkuat posisinya di industri e-commerce Indonesia. Langkah ini bertujuan menghadirkan pengalaman belanja yang lebih inovatif dan interaktif bagi konsumen. “Dengan logo baru ini,…
Marak Penyebaran SMS Fake, Kemkomdigi Pantau dan Lacak Sinyal BTS Ilegal
Jakarta – Kementerian Komunikasi dan Digital (Kemkomdigi) mengambil tindakan tegas terhadap kasus penyalahgunaan frekuensi radio yang dipakai menyebarkan short message service (SMS) penipuan dengan metode fake base transceiver station (BTS). Kasus ini diketahui Kemkomdigi setelah menerima banyak laporan dari masyarakat…
Minta Persetujuan Merger dengan XL Axiata, Smartfren Telecom Akan Gelar RUPS
Jakarta – Smartfren Telecom menjadwalkan Rapat Umum Pemegang Saham Luar Biasa (RUPSLB) pada 25 Maret 2025. Salah satu agenda ini adalah persetujuan tentang rencana penggabungan usaha (merger) dengan PT XL Axiata Tbk (EXCL) dan PT Smart Telcom (SmartTel). “Sehubungan dengan…
Serangan Fake BTS, Waspadai SMS OTP dari Lembaga Keuangan
Jakarta – Pengamat keamanan siber, Alfons Tanujaya meminta masyarakat mewaspadai serangan siber short message service One Time Password (SMS OTP) memakai teknik fake base transceiver station (BTS). Teknik ini bisa mencegat SMS OTP sebelum diterima oleh pengguna dan menyunting pesan…
TikTok Diinvestigasi Inggris, Apakah Sajikan Konten Berbahaya Bagi Anak
Jakarta – Information Commissioner’s Office/ICO (Badan Pengawas Perlindungan Data Inggris) akan menginvestigasi TikTok terkait apakah algoritma TikTok menyajikan konten yang tidak pantas atau berbahaya bagi anak-anak. Investigasi ini akan melihat bagaimana TikTok menggunakan informasi pribadi anak berusia 13 hingga 17…